Refleksi ALPRO Pertemuan 2
Dipertemuan Kedua ini saya mendapatkan banyak hal :
1. Membuat Kegiatan Mingguan.
2. Membuat strategi belajar yang efesiensi
3. Latihan Membuat Program dengan raptor dan Devcpp tentang luas persegi panjang\
4. tugas selanjutnya yang akan di berikan untuk pertemuan minggu ke 3
Kendala yang dialami :
1. masih kurang begitu paham akan tugas-tugas yang di berikan di e-book.
2. megatur strategi belajar belajar yang pas.
Usaha Penyelesaian :
1. selalu bertanya kepada dosen akan tugas yang belum paham
2. bertanya kepada patner-patner belajar yang sudah mengerti
3. mnegerjakan secara bersama-sama dengan patner belajar
4. membuat sketsa-sketsa strategi.
saya juga akan menambahkan kegiatan-kegitan selama seminggu yang berhubungan dengan ALPRO dari pertemuan minggu ke 2.
Rabu :
- Jam 07:00-08:40 bejar ALPRO pertemuan minggu ke 2
- Jam 15:15-16:02 membuat raptor volume bola
- Jam 16:05-16:15 Bermain Game Sokoban dari step : 1-6
Kamis :
- Jam 8:45-9:55 membuat reptor dari Devcpp yang pernah di buat pas mata kuliah DPP(Dasar-Dasar Pemrograman) tetang pembagian bimbingan